Zhident Farm

     

TENTANG PRODUK KAMI

Kali ini saya ingin berbagi tentang pengalam saya saat merawat AYAM  (fighting cook). Ini tips agak sedikit kacau tapi berhasil,berikut :
  • MENGATUR POLA MAKAN
Pola makan harus seimbang, dengan memberi makan di sore hari antara jam 15.00-18.00.
Untuk 1 minggu sebelum sabung, sebaiknya dietkan ayam anda, kurangi seperempat dari takarakan makan harian.
  • TRAINING
Untung training sendiri memerlukan sedikit kesabaran, maksimal 3 kali dalam seminggu, ada 3 cara yang  saya terapkan yaitu memutar ayam membentuk angka delapan dengan posisi ayam berlari. Gunanya untuk melatih kecepatan, Kedua pegang ekor angkat ayam biarkan tergantung, liat reaksi ayam meroda dan memainkan sayapnya, gunanya untuk melatih kekuatan sayap, tips trakhir cukup memutar balik ayam berulang2 selama 5 kali
  • OBAT
-VITAMIN
     Untuk GENADOR,MULTIVITAMIN,V22,CALCIUM cukup berikan 3 kali seminggu atau 1 kali  dalam 2 hari,,untuk ayam umur d atas 4 bulan keatas,

-DERBY PILL
     Selama 2 minggu sebelum sabung(ADU) ayam harus service.
Selama 1 minggu terakhir berikan  DERBY PILL,tanpa bantuan obat-obatan lain, CONTOH :
Planing sabung minggu depan. Mulai berikan DERBY Minggu-Rabu (1 tablet perhari)
Kamis-Sabtu(2 tablet perhari) minggu sudah siap sabung. Selamat Mencoba

-INJEKSI
    Obat-obatnya seperti BEXAN XP, COMPLEXOR3000 dan BELAMYL suntikan ke ayam anda seminggu sekali sesuai dosis yang di sarankan pada label/kotak obat tersebut,

  • LATIHAN TANDING (SETIAP HARI MINGGU)
Cari lawan yang sepadan untuk ayam anda, kemudian fighting,untuk melihat hasil dari latihan tersebut

ingat!!! hentikan latihan 1 minggu sebelum sabung(ADU)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar